Tim dosen Program Studi S3-Teknologi Pendidikan, Universitas Negeri Jakarta, kali ini melakukan Kegiatan P2M untuk Guru Yayasan Ion Siti Aminah, Cigombong Bogor Jawa Barat, 15-16 Juni 2021.
Tema P2M (Pengabdian Pada Masyarakat) kali ini adalah Pengembangan Bahan Ajar berbasis ICT dengan materi terdiri atas:
- Dr. Moch. Sukardjo, M.Pd. memberikan materi : Pengembangan bahan ajar, langkah pengembangan bahan ajar, ilustrasi bahan ajar, bahan ajar, sumber bahan ajar, dan cara menulis bahan ajar.
- Yayan Sudrajat, memberikan materi pembelajaran inovatif
- Annis Kandria, M.Pd., memberikan media Pembelajaran
- Uswatun Khasanah, memberikan materi tentang penelitian tindakan kelas (PTK)
Kegiatan P2M ini diikuti oleh seluruh guru dari yayasan Ion Siti Aminah mulai dari satuan pendidikan PAUD, SD, sampai dengan satuan pendidikan SMA.
Yayasan Ion Siti Aminah yang terletak di desa Pasir Menjul, Cigombong-Bogor. Kepala SMP dengan nama SMP Bina Insan Mandiri bernama Parta Atmaja, S.Pd. dan kepala SMA Bina Spora Mandirii bernama. Tidak lupa ketua Yayasan juga menyambut hangat kegiatan P2M (Pengabdian Pada Masyarakat) ini. Semoga kegiatan seperti ini bisa berlanjut, pungkas Mujakir selaku ketua yayasan Ion Siti Aminah.
unduh materi:
https://bit.ly/pengembangan_bahanajar
https://bit.ly/Langkah_pengembanganbahanajar
https://bit.ly/Ilustrasi_bahanajar
https://bit.ly/Caramenulis_BahanAjar
https://bit.ly/BahanAjar_Media
https://bit.ly/penelitian_tindakankelas
https://bit.ly/pembelajaran_inovatif
https://bit.ly/sumberpembelajaran
https://bit.ly/mochsukardjo_channelp2m
red. Yans